Wednesday, July 9, 2014

Perang Bersejarah di Indo caffe

Indo Caffe Epic War History


Klik disini untuk kembali ke Main Menu 

Klik disini untuk melihat Clan War Record Indo Caffe




Indo Caffe VS DAVAO ACES 2 (15 November) (86 - 99)
Commander:Teto & Oblivion
Assault Champion: Oblivion, A_singXYZ, Izhamzam, NicholasNPutra
Stronghold Champion: -
Opponent's Nationality: Phillipines
Lagi-lagi Indo Caffe harus berhadapan dengan Clan Filipina. Lawan yang dihadapi sangat tangguh karena banyak sekali lawan yang telah mencapai TH9. Teto dan Oblivion, dibantu oleh Groovy280 telah memutar keras otak mereka untuk memikirkan strategi yang tepat mengalahkan musuh. Oblivion dan A_singXYZ membuka war dan langsung mendapatkan 6 star. Reynaldo, Fikri, dan Diana juga sudah menyerang war dengan 3 star pada serangan pertamanya. Strategi yang dijalankan Indo Caffe sangat bagus. semuanya kompak, apalagi Base musuh peringkat 15 kebawah berhasil dihancurkan hingga benar-benar tak bersisa. Reynaldo, Noven, dan Chelsee sampai masih menyimpan sisa attack yang sudah tidak bisa digunakan lagi. Hanya saja markas musuh peringkat atas sukar untuk ditembus. Bulu saja tidak mampu mendapatkan 6 star dalam war ini. Akhirnya pasukan Indo Caffe peringkat 1 sampai 10 hanya bisa meraih 1 star dari musuh bagian teratas. Sedangkan Base Indo Caffe nomor 10-35 udah terkena 100% damage. Musuh benar-benar tidak memberi ampun kepada Indo Caffe.  Pada akhirnya Indo Caffe kalah. Musuh yang masih memiliki attack pun mengejek Indo Caffe dengan menyerang markas Gerard dengan 55 Wallbreaker, namun masih menghasilkan 3 star. Meskipun kalah, semua anggota bangga dalam war kali ini, karena belum pernah Indo Caffe mengerahkan seluruh kekuatannya seperti ini. Para anggota belajar banyak dari Clan Filipina ini mengenai strategi war. Sebanyak dua dari tida kali Indo Caffe telah kalah dengan clan asal Filipina, yaitu e.games-PH, Bicol Legazpi, dan BUTANDING. Pertempuran melawan DAVAO  ACES 2 ini menggenapi kekalahan sebanyak tiga dari empat kali. Namun baru pertama kali Indo Caffe merasa bangga terhadap kekalahannya yang kali ini.
Indo Caffe VS ALFAROQ (13 November) (99 - 98)
Commander: Oblivion & Noven
Assault Champion: Ray, Zefry, Teto, Wilson Wu, Jessync, Oblivion, Izhamzam, Diana Anggraeni, Akbar
Stronghold Champion: Kevin Siregar, Izhamzam
Opponent's Nationality: Saudi Arabia
Teto merasa bersalah karena gagal memenangkan war, padahal hampir setiap war dimenangkan ketika Teto yang memimpin. Maka, Oblivion turun tangan bersama Noven mencoba untuk memimpin War. Lawan yang berasal dari Arab ini tidaklah mudah.  A_singXYZ pun hanya membuahkan 1 star dari kedua serangannya. Oblivion menjadi minder dan geram, karena meskipun ia berhasil meraih 6 star, prajurit lainnya masih belum melakukan hal yang sama. skor sudah 80 - 88. A_singXYZ menyemangati teman-teman bahwa jika dihitung dari ration, maka skor Indo Caffe akan unggul. Namun, Ricky dan Dauntless gagal memperoleh 6 star, melainkan 4 star. Apalagi Reynaldo tidak mendapat star sama sekali dalam serangan keduanya, yang mematahkan Assalut Champion streaknya. Dnea07 dan Chelsee juga berhasil membuahkan 2 star, namun belum cukup. Skor sudah 90 -97, sementara tidak ada yang aktif menyerang. Oblivion menjadi semakin panik. Di ambang kekalahan, Teto mengajak Groovy280, Jessync dan Zefry untuk melakukan penyerangan mendadak di waktu akhir. Wilson Wu dan Akbar juga diajak untuk melakukan serangan mendadak. Strategi dilakukan dengan melakukan penyerangan terhadap lawan peringkat 14 kebawah. No 14, 16, 17, dan 18 akan diserang oleh pemilik naga level tertinggi yaitu Groovy280, Jessync, Teto, dan juga Zefry. Sisanya menyerang yang sudah 2 star di bawah. Wilson dan Akbar berhasil memperoleh 3 star dengan keuntungan 2 star. Groovy280 tidak jadi menyerang nomor 18, melainkan 26 dikarenakan konesi yang bermasalah. Sisanya menyerang seperti biasa.  Akhirnya, Clan Saudi Arabia itu dapat merasakan kekuatan Naga sejati yang bersemayam di dalam hati Indo Caffe. "Masih ada kemungkinan seri," ujar Kevin Siregar. "Kita tidak akan seri," sahut Zefry. Skor sudah 97-98, Zefry menyerang dengan strategi barunya. Bukan Naga yang ia keluarkan melainkan Full Hog lv2. "Menang kalahnya Indo Caffe ada di tanganku," pikir Zefry. Akhirnya dengan 3 healing spell dan 1 rage yang sangat akurat, Hog Zefry yang disupport oleh Naga milik Oblivion berhasil memperoleh 3 star dengan benefit 2 star. musuh yang kaget langsung kalah dengan skor 99-98. Semua member langsung bersorak melihat kemenangan Indo Caffe. Sudah berkali-kali Indo Caffe menggunakan taktik penyerangan di detik-detik terakhir, namun belum sebanyak ini orang-orang yang berkontribusi dalam serangan akhir; sebanyak 6 orang.

Indo Caffe VS Chinese Clan XIII (8 November) (88 - 95)
Commander: Teto & Noven
Assault Champion: Reynaldo,A_singXYZ, Dauntless
Stronghold Champion: Izhamzam, RAIHAN"S
Opponent's Nationality: International
Sudah ketigabelas kalinya Indo Caffe berhadapan dengan Clan negeri Bambu ini. Teto dan Noven langsung saja diangkat menjadi komandan war oleh Oblivion dan Groovy280. Teto dan Noven menjalani strategi dengan baik. Reynaldo lagi-lagi memperoleh 6 star sebagai pelengkap Assault Champion Streak kelima. Dauntless pada war kali ini tidak mau kalah, ia ssegera menyerang dan memperoleh 6 star juga. Izhamzam dan adiknya, RAIHAN"S berhasil memeprtahankan markas sebanyak 2x dari serangan lawan. Namun ternyata serangan lawan lebih kuat lagi. sehingga pada serangan ketiga, markas mereka berdua berhasil dibobol musuh. Pada war kali ini, Rutio dan AanAnsori berkhianat. Mereka meninggalkan Indo Caffe dengan tidak bertanggung jawab di tengah war. "Sama seperti BryanW dan Farrel," ujar Wilson Wu kesal. Serangan kedua Diana dan A_singXYZ tidak semujur serangan pertamanya. Mereka berdua hanya memperoleh 1 star pada serangan keduanya. Ricky yang sudah menyiapkan pasukan untuk serangan keduanya ternyata lupa menyerang. Dia sangat menyesal karena tidak berkontribusi maksimal pada war kali ini. Namun member lainnya memaklumi karena meskipun Ricky memperoleh 3 star, tidak akan cukup menyaingi skor lawan.

Indo Caffe VS HAE MORELIA (6 November) (88 - 63)
Commander: Teto & Noven
Assault Champion: Reynaldo, Groovy280, DianaAnggraeni, NicholasNPutra

Stronghold Champion:Groovy280, Arnel, NicholasNPutra, Dauntless
Opponent's Nationality: International
 Teto yang telah lama cuti kini telah kembali. Oblivion yang merupakan salah satu Commander utama menyerahkan kendali kepada Teto. Bernonstalgia saat Teto memimpin war Zaman Kesebelasan Elder, Teto mengajak Noven untuk memimpin pasukan bersama. Benar saja, war kali ini dapat dimenangkan dengan mudah. Groovy280 mengajak NicholasNPutra untuk kembali semangat, dan akhirnya bisa memperoleh 6 star dan menjadi Stronghold Champion di saat bersamaan. Reynaldo seperti biasa memperoleh 6 star, membalap progress A_singXYZ, Ricky, dan Dauntless dalam meraih rekor Assault Champion Streak. DianaAnggraeni, guru Jeremy yang baru bergabung di INdo Caffe langsung menerjang musuh dan menjadi Stronghold Champion juga. Akhir war, MrNaufal pensiun karena ada urusan di dunia realitas. Semua member bersedih harus kehilangan satu member elite di Indo Caffe.

Indo Caffe VS Pfalzfront (1 November) (80 - 55)
Commander: Wilson Wu & Oblivion
Assault Champion: Wilson Wu, Reynaldo, Chelsee, MrNaufal, Dauntless

Stronghold Champion: Fadjri, A_singXYZ, NicholasNPutra, Jediy4
Opponent's Nationality: Germany
Salah satu Commander utama Indo Caffe dan infanteri terhandal Indo Caffe, Groovy280 dan Bulu melakukan cuti pada war kali ini, apalagi war sebelumnya tanggal 30 Oktober, Indo Caffe mengalami kekalahan. Di tengah-tengah menciutnya semangat Indo Caffe, Wilson Wu kembali memimpin Indo Caffe seperti dia memimpin pada masa Zaman Kelahiran. Dengan dibantu oleh Oblivion, Wilson Wu berhasil membuahkan 6 star dengan serangan pertama Classic Dragon, dan serangan kedua; Full Dragon. Di lain pihak, A_singXYZ hanya menyumbang 2 star dalam 2x penyerangan. Namun, Reynaldo, Chelsee dan Dauntless membalikkan situasi. Gagal dalam meraih Assault Champion, A_singXYZ sukses meraih gelar Stronghold Champion dengan berhasil mempertahankan basenya sebanyak 4x dari serangan musuh. MrNaufal menggunakan taktik Dragonion milik A_singXYZ dan memperoleh total 6 star. Izhamzam dan Fikri Yusrihan menggunakan taktik Classic Dragon barunya dan memperoleh 5-6 star, meski tidak dalam jangkauan maksimal 5 level dibawah. Jessync memperoleh 5 star dari strategi barunya; Ballonion. Sementara itu, Jediy4 yang menemukan komposisi Classic Minion, langsung menyerang dan memperoleh 3 star dari serangan pertamanya. Sepulangnya Groovy280 dan Bulu, mereka bangga dengan member Indo Caffe karena dapat menang tanpa bantuan mereka.

Indo Caffe VS Chinese Clan XII (25 October) (92 - 23)
Commander: Oblivion & Noven
Assault Champion: Oblivion, A_singXYZ, Ricky, Reynaldo
Stronghold Champion: Dnea07, Kevin Siregar, Gerrard
Opponent's Nationality: China
Sudah kesepuluh kalinya Oblivion memimpin war. War yang di search oleh Noven ini membuat Indo Caffe berhadapan dengan negeri China untuk keduabelas kalinya. War langsung dibuka oleh pasukan Dragonion milik A_singXYZ yang langsung membuahkan 3 star, padahal A_singXYZ tidak menggunakan spell dalam serangan pertamanya. Saat A_singXYZ mulai menyiapkan pasukan untuk melakukan serangan kedua, Oblivion mencegahnya untuk berjaga-jaga apabila musuh membalikkan keadaan. Serangan kedua langsung dilancarkan oleh Kevin SIregar dengan Healer Wizardnya dan memperoleh 3 starnya. Selain itu banyak anggota yang memulai awal war dengan baik dengan menyumbangkan 3 star seperti Fikri Yusrihan, MrNaufal, dan yang lainnya. Bulu mencoba serangan barunya; GoVaWi. Namun serangan tersebut gagal. Bulu segera marah dan menyiapkan pasukan andalannya; VaWiPe, yang membuahkan 3 star. Groovy280, Mystearion, Jessync, Wilson Wu, JOKOWI JK, dan Ricky datang sebagai bala bantuan. Reynaldo, Ricky dan Oblivion kemudian menyumbang 6 star. di saat-saat terakhir, A_singXYZ yang masih belum selesai menyiapkan pasukannya langsung saja menyerang musuh yang berlevel diatasnya dan ternyata Dragonion yang belum full tersebut dapat menghasilkan 3 star. A_singXYZ memecahkan rekor 5 kali Assault Champion secara berturut-turut seperti Jessync saat Zaman Perwira Elite. Ricky yang kehlangan Assault Champion Streaknya pada saat melawan BEAU'S PIRATE, langsung bernapsu ingin mengalahkan streak A_singXYZ tersebut. Kali ini persaingan mereka semakin panas, bahkan lebih panas dari persaingan Jessync dan Mystearion pada saat Zaman Perwira Elite dulu...


Indo Caffe VS RIMAU (16 October) (52 - 33)
Commander: Groovy280 & Oblivion
Assault Champion: Jessync, Dauntless, A_singXYZ, Ricky
Stronghold Champion: Zefry, Dauntless, Kevin Siregar, Jeremypro17
Opponent's Nationality: Indonesia
Kali ini adalah war melawan sesama warga negara Indonesia. war dibuka oleh Jeremypro17 dengan memperoleh 3 star, namun sayang serangan keduanya tidak sesukses serangan pertamanya. Kemudian A_singXYZ menggunakan taktik favoritnya yaitu Dragon Balloon, sehingga memperoleh total 6 star. Dauntless juga membuahkan 6 star serta bertahan 2 kali dari serangan musuh, membuktikan kehandalannya dalam bertahan maupun menyerang. Ricky, seperti biasa, menyumbang 6 star dalam Clan War. Ketika musuh sudah mulai menyusul, Groovy280 dan Oblivion panik. Karena Serangan WaWiPe milik Groovy280 hanya membuahkan 1 star, dan Oblivion gagal memperoleh 3 star dengan menyerang musuh yang jauh berada diatasnya. Kemudian, Jessync murka seketika. Sudah lama ia kehilangan kejayaannya sejak rekor 6x Assault Champion dari Zaman Kelahiran, dan Zaman Kesebelasan Elder. Pada war kali ini, Jessync menggunakan Dragon Balloon 2x untuk menyerang musuh yang berjarak 6 nomor diatasnya, dan satu nomor dalam jarak yang dekat. Setelah Jessync memperoleh 6 star, Ray mencoba taktik barunya; yaitu Classic Valkyrie. Akhirnya serangan sukses, Ray memperoleh 3 star dan War pun dimenangkan oleh Indo Caffe.


Indo Caffe VS Malaysia (12 October) (83 - 69)
Commander: Groovy280 & Oblivion
Assault Champion: Steven Han, A_singXYZ, Ricky, MrNaufal

Stronghold Champion: Dauntless, Noven, Kevin Siregar
Opponent's Nationality: Malaysia
Setelah melakukan Kick masal terhadap member yang non-aktif, War berikutnya langsung saja dimulai oleh Zefry. Member Indo Caffe sesungguhnya merasa bersalah, karena banyak member berjasa yang di kick secara paksa seperti Charless((^_^)) dan juga Mystearion. Namun hanya itu satu-satunya cara supaya Indo Caffe dapat memenangkan war dan tidak rugi loot. sudah 3x member Indo Caffe kalah dan rugi minimal 1,5 Juta Elixir tiap member yang mempunyai TH7 keatas. Tentunya tiap member tidak mau war kali ini menjadi pelengkap Lose Streak keempat. Dengan melakukan strategi penyerangan 5 nomor dibawah masing-masing member, musuh menjadi kelabakan dan banyak yang memperoleh star dengan jumlah banyak. A_singXYZ dengan strategi Dragon Balloon barunya dapat memperoleh 6 star. Ricky, mantan JHT menggunakan Full Dragon dan memperoleh 6 star. MrNaufal dengan Strategi Classic juga memperoleh 6 star. Tak kalah, Steven Han, master Hog rider juga memperoleh star dengan jumlah yang sama. Kevin Siregar dan Noven juga berhasil mempertahankan defensenya dari musuh yang mengancam. Dauntless, murid Oblivion ini, memecahkan rekor Indo Caffe dengan sukses mempertahankan war basenya sebanyak 3x. Pada akhirnya pertahanan Dauntless yang baru awal TH6 dibobol oleh Full Dragon milik musuh yang menduduki TH7. Meski demikian, war kali ini sukses. Kemenangan pertama diperoleh Indo Caffe sejak kekalahan yang terpuruk.


Indo Caffe VS xXtErMiNaToRxX (11 October) (82 - 87)
Commander: Oblivion & Steven Han
Assault Champion: Steven Han

Stronghold Champion: Reynaldo, Kevin Siregar, MrNaufal
Opponent's Nationality: International
Kekalahan pada war terakhir membuat Oblivion murka. Ia segera mendidik muridnya, Dauntless untuk memperoleh star yang lebih banyak. Meski dengan berkurangnya kekuatan Indo Caffe sejak perginya Giselle dan Delavega, Oblivion tetap membakar semangat Indo Caffe. Steven Han dan Bulu juga sudah melakukan donasi terhadap pihak-pihak yang membutuhkan. Kevin Siregar dan Gerrard juga sudah mendapat panduan dari Groovy280. Mereka tidak mau kalah. Mereka ingat pesan terakhir dari Giselle. Serangan dibuka oleh pihak musuh yang berhasil ditahan oleh Kevin Siregar dan Reynaldo. Reynaldo mendapat rekor pertahanan sebanyak 2x, begitu juga dengan MrNaufal. Kemudian dengan Hog Rider, dan GoWiWi, Steven Han berhasil memperoleh total 6 star. Namun, lagi-lagi karena banyak member yang tidak aktif, musuh berhasil menyusul dan mengalahkan Indo Caffe, dengan meninggalkan sejarah rekor Clan War lose streak terburuk Indo Caffe sebanyak 3x Lose Streak. Di akhir war, Steven Han, Oblivion, Noven, Groovy280 murka dan memberi usul untuk mengkick member Indo Caffe yang tidak aktif. Setelah berunding dengan Zefry, JOKOWI JK, Dnea07, dan yang lainnya, mufakat diambil dengan keputusan akhir; mengkick member Indo Caffe yang tidak aktif, namun menyuruhnya bergabung dalam Clan khusus mantan Indo Caffe yang dibuat oleh Teto. 


Indo Caffe VS DaManAnaBaz (5 October) (100 - 116)
Commander: Oblivion & Noven
Assault Champion: Giselle

Stronghold Champion: -  
Opponent's Nationality: International
Sebelum war, Giselle memberitahu bahwa ini adalah war terakhirnya pada Indo Caffe. Semua member ikut prihatin dan niat memenangkan war demi kepulangan Giselle. War dibuka oleh Oblivion yang langsung memperoleh 3 star pada serangan pertamanya yang menyerang musuh diatas nomor peringkat clan warnya. Serangan diikuti oleh MrNaufal, Noven, Bulu dan member-member lainnya. Pada awalnya Indo Caffe memang unggul. Namun beberapa member yang sudah tidak aktif tidak menyerang, sehingga musuh berhasil menyusul skor Indo Caffe. Sudah kesekian kali Indo Caffe kalah pada war sebelumnya, Giselle memberi semangat supaya Indo Caffe jangan kalah pada war kali ini. Sebab akan memeperburuk rekor sejarah. Giselle akhirnya menyerang dua kali dan berhasil memperoleh 3 star pada masing-masing attack. Namun, pada akhirnya tetap saja Indo Caffe tidak dapat menyusul skor, sebab banyak member yang tidak aktif. Skor tipis 82-87. Sungguh disayangkan war yang seharusnya dapat dimenangkan dengan enteng malah menjadi malapetaka bagi Indo Caffe karena banyak member yang tidak aktif. Giselle pun leave dengan meninggalkan pesan terakhirnya dan mendukung Indo Caffe supaya dapat bangkit dan memenangkan war selanjutnya. 

Indo Caffe VS Chinese Clan X (27 September) (91 - 63)
Commander: Oblivion & Noven
Assault Champion: Giselle, MrNaufal, Johnny Smith

Stronghold Champion: -  
Opponent's Nationality: China
Pertama kali Oblivion memegang kendali pada war. Kevin Siregar pun sejak awal telah memprediksi bahwa Indo Caffe akan menjadi pemenang di war berikut ini. Dengan bantuan donasi dari Steven Han dan Bulu, tiap member menyerang dengan donasi maksimal yang membuat Giselle, MrNaufal, dan Johnny Smith membuahkan 6 star dengan melawan musuh yang seimbang dengan mereka. Akhir war, Indo Caffe memenangkan pertempuran ini sesuai dengan ramalan Kevin Siregar. Namun, pada sesi kali ini, Delavega izin keluar Clan, mengembara untuk kedua kalinya untuk mencari ilmu, dan kembali dengan membagi-bagikan ilmu yang didapatnya itu.


Indo Caffe VS the Crusher (20 September) (102 - 76)
Commander: Groovy280 & Bulu
Assault Champion: Giselle, Delavega, Steven Han, Groovy280, Bulu

Stronghold Champion: -  
Opponent's Nationality: International
Pertempuran yang satu ini diikuti oleh bala bantuan yang kuat. Dengan bergabungnya Steven Han dan Bulu, war kali ini menjadi lebih atraktif. Mereka menyerang dengan troops darat berat seperti PEKKA, Golem dan Valkyrie. Ray pun ikut bersemangat dengan membuahkan 5 star. Merupakan suatu yang jarang karena sebelum Steven Han dan Bulu join, hampir seluruh pasukan kelas atas Indo Caffe menggunakan serangan udara. Kedatangan mereka lah yang mengubah tipe serangan Indo Caffe menjadi lebih bervariatif dan menghasilkan perubahan zaman menjadi Zaman Infantri Berat. Sejak saat itu, kombinasi pasukan darat berat menjadi populer di kalangan Indo Caffe, dan menghasilkan star yang banyak.


Indo Caffe VS La Chana (13 September) (91 - 91)
Commander: Groovy280 & Kevin Siregar
Assault Champion: Giselle, Delavega, Noven, Johnny Smith

Stronghold Champion: - 
Opponent's Nationality: India
Pertempuran yang satu ini telah diramal oleh Kevin Siregar bahwa Indo Caffe akan kalah. Namun anggota-anggota Indo caffe tidak mau menyerah begitu saja. Dengan strategi groovy280 menyerang 5 star dibawahnya sehingga minimal dapat memperoleh 120 star, Indo Caffe yakin menang pada war ini, meski firasat Kevin buruk. Meskipun peraturan ditaati beberapa orang, ternyata tidak semua anggota melakukan strategi yang disusun oleh groovy280, dan musuh yang dihadapi lumayan tangguh sehingga skor musuh unggul jauh. DI saat-saat terakhir, Giselle menyerang bersamaan dengan musuh dan keduanya memperoleh 3 star sehingga skor pertempuran Indo Caffe melawan Clan India ini seri menjadi 91 - 91.



Indo Caffe VS INer (30 August) (111 - 57)
Commander: Groovy280 & Ray
Assault Champion: Noven, Reynaldo, Johnny Smith
Stronghold Champion: Groovy280, Kevin Siregar
Opponent's Nationality: International
 War kali ini berat bagi koordinator war kali ini; Ray, groovy280 dan Noven. Menyatukan semangat war bagi clan yang telah kalah telak bukanlah suatu hal yang mudah. Namun dengan strategi udara Oblivion, ia membuahkan 3 star dengan menyerang nomor yang berjarak 10 diatasnya. Sehingga member-member lainnya juga ikut bersemangat menyerang musuh. Ray pun mencoba penyerangan dengan menggunakan Classic P.E.K.K.A Pada war kali ini akhirnya kemenangan berhasil diperoleh Indo Caffe dengan rekor star tertinggi, yaitu 111.



Indo Caffe VS Dark Castle Int (24 August) (81 - 132)
Commander: Groovy280 & Steven
Assault Champion: -
Stronghold Champion: - 
Opponent's Nationality: International
Pertempuran yang satu ini merupakan pertempuran pertama Indo Caffe 50 VS 50, dan membuat hati para member Indo Caffe berkecil hati, terutama karena beberapa member koordinator clan seperti Teto dan Wilson telah pensiun. Kevin Siregar telah meramal bahwa war kali ini firasatnya kurang baik, dimana ramalan Kevin Siregar selalu tepat hingga saat ini. Benar saja, musuh yang dihadapi tangguh, banyak member Indo Caffe yang terkena 3 star. Tidak ada satupun member Indo Caffe yang mampu membuahkan 6 star. Member Elite seperti Oblivion, Giselle, dan Noven hanya bisa membuahkan 4-5 Star. Akhir dari war, Indo Caffe kalah dan semangat Indo Caffe menyusut. Dampak kekalahan war kali ini dua kali lipat dari kekalahan melawan e-GamesPH, terutama karena Teto yang leave yang memberi kepercayaan bahwa Indo Caffe akan selalu menang.



Indo Caffe VS FUERZZA#2 (17 August) (88 - 64)
Commander: Groovy280 & Giselle
Assault Champion: Oblivion
Stronghold Champion: JOKOWI JK, Jus Jeruk
Opponent's Nationality: United Kingdom
 Pertempuran yang satu ini merupakan pertempuran terakhir yang diikuti Teto sebelum pensiun. Teto menyumbang segala resource yang dia miliki demi Indo Caffe. pada setiap Clan Castle yang di war base, ia berikan Naga, Valkyrie dan Wizard lv5. Ia sangat mencintai Indo Caffe, Ia tidak mau Indo Caffe kalah di saat kepulangannya. Teto melakukan donasi berupa troops-troops mahal seperti Hog Rider dan Dragon. pada akhirnya dengan sumbangan Teto yang begitu kuat dan ikhlas, Indo Caffe memenangkan pertempuran ini, ditandai oleh 6 star milik Oblivion yang bernomor belasan, tetapi berani menyerang 5 besar dari musuh dengan 100% damage. Pada akhirnya Teto senang member Indo Caffe bisa mandiri tanpanya. dengan berat hati, akhirnya ia meninggalkan Indo Caffe beserta Clan Mail terakhirnya yang mengharukan...


Indo Caffe VS 100% Skill (16 August) (90 - 24)
Commander: Steven & Kevin Siregar
Assault Champion: DRAGON'S BELIEF, JOKOWI JK
Stronghold Champion: Zefry 
Opponent's Nationality: Indonesia
Musuh yang dihadapi memiliki Town Hall 9 dan 10, mayoritasnya. Zelectra leave setelah melakukan penyerangan yang pertama, karena menurutnya Indo caffe akan kalah. Namun, ternyata dugaannya salah. Dengan semangat Indo Caffe yang membara, hampir seluruh member menyerang dengan tanpa memberoleh 0 star pun. Patris memperoleh 3 star pertamanya disini. Sedangkan MrNaufal, JOKOWI JK, DRAGON'S BELIEF, dan Excapel of Lord memperoleh 6 star, dengan rekor 6 star terbanyak dalam sejarah peperangan Indo Caffe, meskipun hanya JOKOWI JK dan DRAGON'S BELIEF yang mendapat 6 star dari musuh yang bejarak maksimal 5 nomor dibawahnya. Pada akhirnya Indo Caffe menang telak dengan skor 90 -24.


Indo Caffe VS Viva Mex-Pinas (10 August) (78 - 77)
Commander: Zefry & Steven
Assault Champion: Kevin Siregar, Reynaldo
Stronghold Champion: Zefry
Opponent's Nationality: International
 Pada clan ini, musuh yang dihadapi sangatlah kuat, karena selain memiliki strategi yang tepat, musuh juga berasal dari berbagai macam negara, salah satunya adalah sesama Indonesia. Member musuh yang bernama Zelectra berkhianat kepada Viva Mex-Pinas. Sedangkan nama member militer Indo Caffe seperti Oblivion, Excapel of Lord, dan Reynaldo sudah mulai terkenal karena kemampuan berperangnya yang begitu kuat. Mereka menyerang nomor yang jauh diatas mereka, namun mampu membuahkan 3 star. Pada akhirnya Zefry menggunakan taktik yang sama dengan taktik melawan "Salt Shakers," hingga war dimenangkan dengan selisih yang tipis, 78-77. Di akhir war, Zelectra bergabung dengan Indo Caffe.




Indo Caffe VS Chinese Clan III (July) (93 - 89)
Commander: Teto & Billy
Assault Champion: Jackpot, a_singXYZ, Giselle, Noven, Alan Dwi
Stronghold Champion: Jackpot, Teto
Opponent's Nationality: China
Peperangan melawan Chinese Clan ini merupakan sebuah usaha yang maksimal yang diraih oleh Indo Caffe, terutama karena mereka selalu kalah dalam melawan Chinese Clan. Peperangan yang sengit ini membuat mereka tidak unggul pada menit yang terakhir. Namun di tengah-tengah ketidakunggulan yang ada, Groovy280 memanggil bala bantuan bagi mereka yang sedang cuti untuk ikut bertempur. Jackpot yang baru pulang dari cutinya, tak segan-segan menyumbangkan 6 star bagi Indo Caffe. Kemudian diikuti oleh serangan mendadak dari Zefry dan juga Scrat.



Indo Caffe VS The United (July) (92 - 48)
Commander: Groovy280 & Billy
Assault Champion: Zefry, Theo, Noven, Mystearion, Delavega, Scrat
Stronghold Champion: Groovy280, Billy
Opponent's Nationality: International
Di war yang satu ini, Indo Caffe memperoleh kebangkitannya kembali. Dengan strategi Billy, isi clan castle para anggota Indo Caffe menjadi tidak terkalahkan. Sementara itu, isi Clan Castle musuh kosong dan para member seerti Zefry, Noven, DRAGON'S BELIEF, Delavega, dan Scrat dapat memperoleh jumlah star yang tinggi. Pertempuran bisa dimenangkan dengan mudah, yang diakhiri oleh tumbangnya leader musuh oleh 3 star dari Oblivion. Setelah pertempuran, Indo Caffe membuka lowongan bagi angkatan ke-5.


Indo Caffe VS e-GAMES.PH (June) (59 - 85)
Commander: Groovy280 & Teto
Assault Champion: Teto
Stronghold Champion: -
Opponent's Nationality: Phillipines
Clan War yang satu ini membawa dampak buruk bagi Indo Caffe. Sebab musuh yang  satu ini sangat tangguh, sehingga menurunkan mental bertempur Indo Caffe. Banyak anggota yang leave karena tidak mau menerima kekalahan. angkatan peran Indo Caffe sudah berusaha secara maksimal, namun karena tenaga musuh yang kuat, serta banyak member Indo Caffe yang mengambil cuti, ataupun meninggalkan Clan secara permanen, Indo Caffe mengalami kekalahan setelah kemenangan yang diraihnya selama delapan kali berturut-turut. Hanya War ini dimana Indo Caffe kalah dengan skor yang selisihnya jauh.


Indo Caffe VS Snowbears (June) (70 - 53)
Commander: Zefry & Fadjri
Assault Champion: Noven, Mystearion, Giselle
Stronghold Champion: -
Opponent's Nationality: Russia
Dalam pertempuran  ini, beberapa member elite seperti Jackpot dan Chelsee mengambil cuti. Namun, hal itu tidak menurunkan semangat Indo Caffe sedikitpun. Dengan bantuan member elite junior seperti Giselle dan Noven, war dapat dimenangkan dengan usaha yang maksimal, sebagai pelengkap winning streak ke-8. Dari persaingan para member Elite, untuk pertama kalinya Mystearion berhasil mengalahkan Jessync dan DRAGON'S BELIEF dalam memperoleh 6 star.


Indo Caffe VS Japanese Clan I (June) (64 - 41)
Commander: Zefry & Jackpot
Assault Champion: DRAGON'S BELIEF
Stronghold Champion: -
Opponent's Nationality: Japan
Untuk pertama kalinya Jackpot dipercayakan untuk mengambil alih posisi commander oleh Ray. Musuh dari Jepang ini sulit. Bahkan serangan mereka berhasil membobol pertahanan Jackpot yang tergolong kuat. Mystearion dan Jessync yang merupakan penyerang yang sering berlomba-lomba menjadi member elite nomor 1 pun hanya dapat membuahkan total star sebanyak 3 dari 2 kali penyerangan. Namun, dengan semangat tinggi adik Mystearion; DRAGON'S BELIEF, semangat Indo Caffe meningkat. Apalagi semangat itu semakin berkobar ketika DRAGON'S BELIEF berhasil membuahkan 6 star. Zefry dan Jackpot kemudian memikirkan strategi untuk memenangkan, dan akhirnya member-member lainnya membuahkan star dengan usaha maksimal untuk memenangkan war.

Indo Caffe VS Salt Shakers (June) (72 - 71)
Commander: Zefry & Steven
Assault Champion: Zefry, Jessync
Stronghold Champion: Jackpot
Opponent's Nationality: International
Dalam war ini, musuh yang dihadapi sangat tangguh. Skor musuh unggul 2 star hingga 5 menit terakhir. Namun pada satu menit terakhir, Zefry menyerang musuh dan memperoleh 3 star, dengan disusul oleh kemenangan bagi Indo Caffe. Sejak saat itu, member Indo Caffe sudah makin bertambah. Maka dibuatlah kesebelasan elder yang diketuai oleh Fadjri untuk mengatur otonomi Indo Caffe tersebut.


Indo Caffe VS Steel Tornado (June) (49 - 43)
Commander: Ray & Trianity
Assault Champion: Jessync, Trianity
Stronghold Champion: Jackpot
Opponent's Nationality:Turkey
Dalam peperangan ini, Indo Caffe maju ke medan pertempuran tanpa Co-Lead utama mereka, yaitu Zefry dan groovy280 yang sedang menurunkan trophy. Namun, dengan semakin bertambahnya member elite seperti DRAGON'S BELIEF, Jackpot, dan lain-lain, war dapat dimenangkan dengan encer.


Indo Caffe VS Weasel Butt (May) (19 - 17)
Commander: Ray & Wilson Wu
Assault Champion: Jessync, Nekuzero
Stronghold Champion: -
Opponent's Nationality: United States
Pepertangan ini merupakan kemenangan pertama dari Indo Caffe. Dengan bergabungnya beberapa member mantan JHT seperti Jessync dan Mystearion, war dapat dimenangkan oleh Indo Caffe


Indo Caffe VS Chinese Clan I (May) (13 - 16)
Commander: Ray & Wilson Wu
Assault Champion: Jessync
Stronghold Champion: Ray
Opponent's Nationality: China
Ini adalah peperangan pertama yang diikuti anggota Indo Caffe. Kevin Siregar menekan tombol Clan War, dan Clan Castle diisi oleh pasukan Lv1. Semua anggota kaget dan kurang siap. Pada akhirnya Indo Caffe kalah tipis dalam perang pertamanya.

Monday, July 7, 2014

Clash of Clans Defensive Buildings Statistic

Based on: http://clashofclans.wikia.com/wiki/Clash_of_Clans_Wiki



Click Here for Clash of Clans Regular Troops Statistic

Click Here For Clash of Clans Dark Elixir Troops Statistic 

Click Here for Clash of Clans Spells Statistic



Click on the picture in order to magnify the statistic...




Cannon























Archer Tower






















Air Defense



















Mortar


















Wizard Tower



















Hidden Tesla



















X-Bow

















Inferno Tower


















Clash of Clans Spells Statistic

Based on: http://clashofclans.wikia.com/wiki/Clash_of_Clans_Wiki



Click Here for Clash of Clans Regular Troops Statistic

Click Here for Clash of Clans Dark Elixir Troops Statistic

Click Here for Clash of Clans Defensive Buildings Statistic


Click on the picture in order to magnify the statistic...







Lightning Spell















Healing Spell















Rage Spell













Jump Spell












Freeze Spell













Clash of Clans Dark Elixir Troops Statistic

Based on: http://clashofclans.wikia.com/wiki/Clash_of_Clans_Wiki



Click Here for Clash of Clans Regular Troops Statistic

Click Here for Clash of Clans Spells Statistic

Click Here for Clash of Clans Defensive Buildings Statistic



Click on the picture in order to magnify the statistic...






Minion




Hog Rider




Valkyrie




Golem




Witch

Friday, July 4, 2014

Formasi War Indo Caffe

Klik disini untuk kembali ke Main Menu

2nd November 2014

P.S.: Bila ada perubahan Strategi maka akan dilakukan Clan Mail.

Divisi Frontline: Merupakan divisi yang bertugas untuk menyerang di bagian awal-awal war, memerlukan sedikit bantuan untuk menyerang.

Divisi Strategist: Merupakan divisi yang bertugas untuk memikirkan taktik, membantu dan mengarahkan member lainnya saat menyerang terlebih dahulu, baru menyerang di waktu senggang.

Divisi Supply: Merupakan divisi yang mengutamakan donasi, baik saat preparation day, maupun battle day. Saat waktu senggang, mereka boleh saja melakukan penyerangan.

Divisi Backup: Merupakan divisi yang menyimpan attack kedua di saat - saat terakhir, berguna sebagai pembalik keadaan. Divisi backup ini biasanya sudah mahir menyerang, dan sudah tidak perlu diarahkan lagi.


Divisi Frontline:
  1. Noven
  2. A_singXYZ
  3. MrNaufal
  4. Fikri Yusrihan
  5. Izhamzam
  6. RAIHAN'S
  7. JOKOWI JK
  8. Dauntless
  9. Dnea07
  10. Chelsee
  11. Yovela
  12. Jessync
Divisi Strategist:
  1. Groovy280
  2. Kevin Siregar
  3. Reynaldo
Divisi Supply:

  1. Zefry
  2. Oblivion
  3. Bulu
  4. DRAGON'S BELIEF
Divisi Backup:
  1. Ray
  2. Wilson Wu
  3. Steven
  4. Fadjri
  5. Mystearion
  6. Jeremypro17
  7. Gerrard
  8. Rutio
  9. AanAnsori

Member Elite Indo Caffe

Blue: Male
Red: Female 


Elite Member:

1. Jessync (FAV ATK: Ballonion)
Assault Champion: 8x
Assault Champion Streak: 5x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Kelahiran, Zaman Perwira Elite

2. Bulu (FAV ATK: VaWiPe)
Assault Champion: 2x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada
 3. Teto (FAV ATK: Classic Dragon)
Assault Champion: 2x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 4x
Stronghold Champion Streak: 4x
Golden Age: Zaman Kesebelasan Elder, Zaman Kebangkitan
 
4. Mystearion (FAV ATK: Dragon Hog)
Assault Champion: 4x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Perwira Elite, Zaman Kesebelasan Elder
5. DRAGON'S BELIEF (FAV ATK: Classic Dragon)
Assault Champion: 3x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 1x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Perwira Elite, Zaman Kesebelasan Elder

6. Chelsee (FAV ATK: Full Dragon)
Assault Champion: 2x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 1x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Perwira Elite, Zaman Peleburan Armada

7. Steven (FAV ATK: Classic)
Assault Champion: 3x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Perwira Elite, Zaman Kesebelasan Elder

8. Noven (FAV ATK: Dragoball)
Assault Champion: 6x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 2x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age:  Zaman Kebangkitan, Zaman Emas, Zaman Regenerasi

9. Oblivion (FAV ATK: Dragonball)
Assault Champion: 4x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Rekonsiliasi, Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada
10. A_singXYZ (FAV ATK: Dragonion)
Assault Champion: 6x
Assault Champion Streak: 5x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: 1x
Golden Age: Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada

11. Reynaldo (FAV ATK: Full Dragon)
Assault Champion: 5x
Assault Champion Streak: 3x
Stronghold Champion: 1x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Regenerasi, Zaman Peleburan Armada

12. Ricky (FAV ATK: Full Dragon) 
Assault Champion: 5x
Assault Champion Streak: 3x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada 
 
13. Izhamzam (FAV ATK: Classic Dragon)
Assault Champion: 2x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 1x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Rekonsiliasi, Zaman Infanteri Berat

14. MrNaufal (FAV ATK: Dragonion)
Assault Champion: 4x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 1x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada

15. Dauntless (FAV ATK: Classic)
Assault Champion: 4x
Assault Champion Streak: 2x
Stronghold Champion: 2x
Stronghold Champion Streak: 2x
Golden Age: Zaman Infanteri Berat, Zaman Peleburan Armada

 Ex- Elite Member :

1. Jackpot (FAV ATK: Classic Dragon)
Assault Champion: 3x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 2x
Stronghold Champion Streak: 5x
Golden Age: Zaman Perwira Elite, Zaman Kesebelasan Elder
2. Trianity (FAV ATK: Classic)
Assault Champion: 1x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Kelahiran

3. Billy (FAV ATK: Classic Golem)
Assault Champion: -
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: 2x
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Kebangkitan, Zaman Emas

4. Charles ( (^_^) ) (FAV ATK: Classic Golem)
Assault Champion: 4x
Assault Champion Streak: -
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Kesebelasan Elder, Zaman Kebangkitan 
 
5. Giselle (FAV ATK: Full Dragon)
Assault Champion: 11x
Assault Champion Streak: 3x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Kesebelasan Elder, Zaman Rekonsiliasi, Zaman Infanteri Berat 
6. Steven Han (FAV ATK: Full Hog)
Assault Champion: 2x
Assault Champion Streak: 2x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Infanteri Berat

7. Delavega (FAV ATK: Full Dragon)
Assault Champion: 6x
Assault Champion Streak: 2x
Stronghold Champion: -
Stronghold Champion Streak: -
Golden Age: Zaman Rekonsiliasi, Zaman Infanteri Berat